Analisis Pendapatan Dan Kelayakan Industri Tahu Di Kelurahan Rantau Indah Kec. Dendang

  • diah karomatun karima STIE Syariah Al Mujaddid
  • M Arif Musthofa
  • nurjali nurjali Institut Islam Al Mujaddid Sabak
  • M. Ardhan Arsyad STIES Al-Mujaddid
  • Petrio Ronaldi STIES Al-Mujaddid

Abstract

Industri tahu merupakan jenis industri yang bergerak dibidang pengolahan pangan dari bahan baku kedelai.Penggunaan aspek finansial yang efisien memperoleh pendapatan yang sesuai dengan tujuan usaha, yaitu dengan mengkaji bagaimana usaha tersebut layak untuk dijalankan ataupun dikembangkan melalui beberapa perkiraan tentang investasi awal, perhitungan biaya produksi serta membandingkan antara pengeluaran dan pendapatan.Hal inilah yang melatarbelakangi penulis untuk mengkaji biaya pendapatan pengusaha industri tahu di Kelurahan Rantau Indah Kecamatan Dendang. Penelitian ini bertujuan  mengetahui besar pendapatan  serta kelayakan untuk diusahakan  secara  (R/C dan B/C) industri tahu yang ada di Kelurahan Rantau Indah Kec. Dendang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif deskriptif.Populasi dalam penelitian ini adalah semua pengusaha tahu yang berada di Kelurahan Rantau Indah Kec.Dendang. Sampel yang digunakan pada penelitian ini dilakukan secara sensus (Sampling Jenuh) terhadap pengusaha tahu di daerah penelitian yaitu sebanyak 4 orang pengusaha industri tahu. Hasil penelitian menunjukkan pendapatan usaha industri tahu yang diperoleh pemilik usaha di Kelurahan Rantau Indah Kec.Dendang rata rata sebesar Rp.11.966.500,- per bulan. 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abadi, M., Hadini, H. A., Sani, L. O. A., Nafiu, L. O., Rizal, A., & Ginting, N. M. (2023). Analisis Kelayakan Finansial Usaha Peternak Kambing di Kecamatan Kabawo Kabupaten Muna Sulawesi Tenggara. Jurnal Peternakan Lokal, 5(2), 1–10. https://doi.org/10.46918/peternakan.v5i2.1810

Abdullah, M. (2015). Metodologi Penelitian kuantitatif. In Aswaja Pressindo.

Abidin, N. Z. B. Z., & Singaravelloo, K. (2018). The effects of loyalty to accountability and public trust in local government service delivery. International Journal of Business and Management, 2(1), 1-6.

Abidin, Z. (2020). Educational Management of Pesantren in Digital Era 4.0. Jurnal Pendidikan Agama Islam, 17(2), 203-216.

Abidin, Z. (2020). Faktor Yang Mempengaruhi Dalam Pendidikan Islam: Paradigma, Berpikir Dan Kesisteman. Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 1(2), 698-713.

Abidin, Z., Bungsu, R., Djuddah, M., Alamsyah, M., & Maisah, M. (2020). Analisis SWOT dan Pemetaan Strategi Pada STIE Syari’ah Al-Mujaddid Tanjung Jabung Timur. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 2(2), 160-170.

Abidin, Z., Kuswanto, K., & Ismawati, S. I. (2023). Education Based on Innovation and Creativity in Improving the Competitiveness of Micro, Small and Medium Enterprises. Zabags International Journal Of Engagement, 1(1), 28-34.

Abidin, Z., Kuswanto, K., & Nurdianingsih, F. (2023). Inclusive Education Learning Model for Students with Learning Difficulties. Zabags International Journal Of Education, 1(1), 19-24.

Abidin, Z., Latif, M., & SS, A. S. (2022). The Influence Of Academic Culture, Leadership And Work Motivation On Career Development Of PTKIS Lecturers, Jambi Province.

Andreas, A., & Nasrudin, I. (2022). Strategi Pemasaran Pabrik Tahu Pak Hasan Dimasa Covid-19. Rekayasa Industri Dan Mesin (ReTIMS), 3(2), 53. https://doi.org/10.32897/retims.2022.3.2.1755

Arif Musthofa, M., & Ali, H. (2021). Factors Influencing Critical Thinking in Islamic Education in Indonesia: System, Tradition, Culture. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(1), 1-19.

Arif, S., Isdijoso, W., Fatah, A. R., & Tamyis, A. R. (2020). Tinjauan Strategis Ketahanan Pangan dan Gizi di Indonesia: Informasi Terkini 2019-2020. In The SMERU Research Institute.

Astalini, A., Darmaji, M. I., Kuswanto, R. P., Anggraini, L., & Putra, I. (2020). Attitude and Self-confidence Students in Learning Natural Sciences: Rural and Urban Junior High School. Universal Journal of Educational Research, 8(6), 2569-2577.

Azhary, S. A. G., Suryadarma, I. G. P., Devitasari, P. I., & Kuswanto, K. (2020). Development of science e-flipbook integrated illegal sand mining on river basin to improve environmental care attitude. IJECA (International Journal of Education and Curriculum Application), 3(1), 26-30.

Azhary, S. A., Supahar, S., Kuswanto, K., Ikhlas, M., & Devi, I. P. (2020). Relationship between behavior of learning and student achievement in physics subject. Jurnal Pendidikan Fisika Indonesia, 16(1), 1-8.

Bakhtiar, Kalsum, U., & Azis, A. (2021). Pengaruh Kombinasi Dosis Pupuk terhadap Analisis Usaha Tani Budidaya Padi Sawah Effect Combination of Fertilizer Doses on Farming Business Analysis on Lowland Rice Cultivation. Tarjih Agriculture System, 1(2), 38–44.

Hamsal, H., & Hermanto, B. (2022). Analisis Biaya Produksi, Pendapatan, Efisiensi Dan Nilai Tambah Terhadap Pemasaran Pada Usaha Dagang. Management Studies and …, 3(1), 254–272. https://journal.yrpipku.com/index.php/msej/article/view/442%0Ahttps://journal.yrpipku.com/index.php/msej/article/download/442/310

Hendrajaya, S. A. (2022). Analisis Kelayakan Usahatani Temulawak di Desa Growong Kecamatan Tempuran Kabupaten Magelang. Jurnal Agristan, 4(2), 136–145. https://doi.org/10.37058/agristan.v4i2.5434

Ibtida, I. L. (2022). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Volume Impor Jagung Indonesia TAHUN 1999-2019. Repository.Uinjkt.Ac.Id, IM. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/66779%0Ahttps://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/66779/1/IFAH LAILATUL IBTIDA-FST.pdf

Ikhlas, M., Kuswanto, K., & Hartina, S. (2021). Do motivation, self-regulation, and interest predict student performance in physics? A case study in one of Indonesian rural high school. International Journal of Teaching and Case Studies, 12(4), 332-354.

Ikhlas, M., Kuswanto, K., & Quicho, R. F. (2021). The Relationship between Multiple Intelligences of Preservice Elementary Teacher toward Their Gender and Performances. Profesi Pendidikan Dasar, 8(2), 84-97.

Ikhlas, M., Kuswanto, K., Sakunti, S. R., Debi, M. R., & Collantes, L. M. (2021). A Sequential Explanatory Investigation in using ICTs on Arabic Language and Islamic Values Education: Teacher-Students Perspective. Indonesian Journal on Learning and Advanced Education (IJOLAE), 3(3), 153-167.

Ilmi, M. B. (2023). Analisis Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi Daerah, Size Daerah Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Kinerja Keuangan Pemda. Jurnal Akuntansi, Keuangan, Perpajakan Dan Tata Kelola Perusahaan, 1(2), 216–223. https://doi.org/10.59407/jakpt.v1i2.251

Ismawati, S. I., & Kadarsih, S. (2023). Analisa Terhadap Pengelolaan Pajak Antara Pemerintah Pusat Dan Daerah. Zabags International Journal Of Economy, 1(1), 19-23.

Isnaniati, S., & Nayantika, P. Y. (2022). Pengaruh Biaya Pemasaran Terhadap Harga Jual Guna Menghitung Laba Pada Perusahaan (Studi Kasus pada Tahu Dan Takwa Bah Kacung Cakrawijaya Kediri). Ekuivalansi : Jurnal Ekonomi Bisnis, 8(1), 173–188.

Ivan, E., & Sari, N. A. (2021). Potret Perbandingan Kebijakan Harga Pangan dengan Realita Harga Beras, Gula dan Kedelai di Tahun Pertama Pandemi Covid-19, Indonesia: The Portrait Comparison of Food Price Policies with Reality of Rice, Sugar and Soybean Prices in the First Year of Covid-. Open Science and Technology (OST), 1(1), 82–104.

Kadarsih, S., Musthofa, M. A., & Lukito, H. (2021). Implementasi Model Timbangan Pada Praktik Jual Beli Pinang Dalam Perspektif Islam. Al-Mubin: Islamic Scientific Journal, 4(1), 55-62.

Kuswanto, K. (2020). Where is The Direction Of Physics Education?. Jurnal Pijar Mipa, 15(1), 59-64.

Maison, M., Darmaji, D., Kurniawan, D. A., Astalini, A., Kuswanto, K., & Ningsi, A. P. (2021). Correlation of science process skills on critical thinking skills in junior high school in Jambi City. Jurnal Penelitian Fisika dan Aplikasinya (JPFA), 11(1), 29-38.

Musthofa, M. A., & Ali, H. (2021). Faktor yang mempengaruhi berpikir kritis dalam pendidikan Islam di Indonesia: Kesisteman, tradisi, budaya. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(1), 1-19.

Nurjali, N., & Rosadi, K. I. (2021). Faktor Yang Mempengaruhi Konsep Al-Qur’an Dan Hadits Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Islam: Manajemen, Guru, Lingkungan. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(1), 20-37.

Purnamasari, W. O. D., Al Zarliani, W. O., & Wabula, F. H. (2023). Analisis Keragaan Usaha Tahu di Industri Rumah Tangga Dwi Berkah Kabupaten Buton. Sang Pencerah: Jurnal Ilmiah Universitas Muhammadiyah Buton, 9(3), 646–652. https://doi.org/10.35326/pencerah.v9i3.3983

Puspita, F. F., Latifah, F. N., & ... (2021). Urgensi Kehadiran Bank Tanah Sebagai Alternatif Memulihkan Perekonomian di Indonesia. Jurnal Ilmiah Ekonomi …, 7(03), 1761–1773. https://www.jurnal.stie-aas.ac.id/index.php/jei/article/view/3599

Puspitasari, R. (2023). Efektivitas Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Untuk Meingkatkan Pendapatan Asli Daerah. Zabags International Journal Of Economy, 1(1), 7-10.

Puspitasari, R., & Wulandari, T. (2023). Usaha Pembuatan Kerupuk Udang di Desa Teluk Majelis. Zabags International Journal Of Engagement, 1(1), 15-21.

Rochaeni, S. (2022). Analisis peran sektor pertanian terhadap Perekonomian Provinsi Lampung tahun 2000-2019. Repository.Uinjkt.Ac.Id. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/65502%0Ahttps://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/65502/1/ADELINA-FST.pdf

Rumbiak, R., Sedavit, L., & Tuhuteru, S. (2021). Analisis Pendapatan Industri Tahu di Kota Wamena. Jurnal Ekonomi Pertanian Dan Agribisnis, 5(4), 1250–1261. https://doi.org/10.21776/ub.jepa.2021.005.04.26

Ruwaidah, R., Musthofa, M. A., & Yatima, K. (2021). Arisan Uang Dalam Menambah Kesejahteraan Keluarga Menurut Perspektif Ekonomi Islam (Studi Kasus Di Desa Pandan Lagan Kecamatan Geragai). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 3(2), 180-187.

Safryani, U., Aziz, A., & Triwahyuningtyas, N. (2020). Analisis Literasi Keuangan, Perilaku Keuangan, Dan Pendapatan Terhadap Keputusan Investasi. Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan, 8(3), 319–332. https://doi.org/10.37641/jiakes.v8i3.384

Sandi, A., Mandyara, D. R. M., & Burhanuddin, B. (2021). Pengaruh Faktor Produksi Tahu Terhadap Pendapatan Pada Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (Umkm) Gunung Kijang Di Lingkungan Sarata Kelurahan Paruga Kota Bima. Jurnal PenKomi : Kajian Pendidikan Dan Ekonomi, 4(1), 18–28. https://doi.org/10.33627/pk.v4i1.438

Sari, Y. E., Musthofa, M. A., & Mutiara, D. (2021). Implementasi Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Daya Saing Bank Muamalat Indonesia Kantor Cabang Kota Jambi. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(2), 212-218.

Sarina, S., Abidin, Z., & Yatima, K. (2021). Upaya Meningkatkanpendapatan Melalui Jual Beli Online Dimasa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus Pada Toko Baju Afa Collection Kelurahan Sungai Lokan Kecamatan Sadu). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 3(2), 198-211.

Setiawati, L., Musthofa, M. A., & Daud, D. (2021). Analisis Kelayakan Usaha Air Mineral Isi Ulang Aser Water Dalam Pandangan Ekonomi Islam Di Desa Pandan Lagan Kecamatan Geragain. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 3(1), 79-84.

Sisran, S., Ali, H., & Rosadi, K. I. (2021). Faktor Yang Mempengaruhi Kebijakan Politik Islam Di Indonesia: Sistem, Manajemen, Dan Lembaga Pendidikan Islam. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(1), 38-51.

Solissa, E. M., Utomo, U., Kadarsih, S., Djaja, D. K., Pahmi, P., & Sitopu, J. W. (2023). Strategi Penguatan Pendidikan Karakter Pada Tingkat Slta Melalui Model Pembelajaran Project Based Learning. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (Jrpp), 6(3), 757-765.

Sunarti, Z., & Kurniawan, K. (2023). Efforts to Utilize Horn Bananas into Processed Sweet Chips in Increasing Selling Value. Zabags International Journal Of Engagement, 1(1), 8-14.

Surahman, S., Abidin, Z., & Haeran, H. (2021). Implementasi sistem gadai tanah kebun dalam perspektif hukum islam. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 7(3), 1524-1529.

Syahrial, S., Kurniawan, D. A., Perdana, R., Ikhlas, M., & Kuswanto, K. (2020). How Teacher's Interests and Competencies in Doing Research?: Sequential Explanatory Analysis in Elementary School Teacher. Jurnal Pendidikan Progresif, 10(2), 199-214.

Ulfa, M., & Nilfatri, N. (2023). Dampak Covid-19 Terhadap Kinerja Keuangan Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Zabags International Journal of Economy, 1(1), 1-6.

Wahyudi, I., Nawawi, Z. M., & Syarvina, W. (2023). Analisis Dampak Bulan Ramadhan Dalam Peningkatan Pendapatan Usaha Mikro Di Kelurahan Harjosari Kecamatan Medan Amplas. Ekonomi Bisnis Manajemen Dan Akuntansi (EBMA), 4, 1187–1195.

Wahyudin, I., Natsir, F., & Vandini, I. (2022). Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Penjualan Tahu pada Pabrik Tahu UG Pariangan Berbasis Java. Jurnal Aplikasi Teknologi Informasi Dan Manajemen (JATIM), 3(2), 62–72. https://doi.org/10.31102/jatim.v3i2.1544

Wandi, H., Mustofa, M. A., & Sapjeriani, S. (2021). Penyaluran Zakat Produktif Baznas Kabupaten Tanjung Jabung Timur Dalam Pemberdayaan Mustahik (Studi Kasus Kecamatan Sadu). Jurnal Asy-Syukriyyah, 22(1), 1-16.

Wandi, W. (2019). Konflik Sosial Suku Anak Dalam (Orang Rimba) di Provinsi Jambi. Simulacra, 2(2), 195-207.

Wandi, W., Musthofa, M. A., & Abidin, Z. (2019). Integrasi, Interkoneksi †œKeislaman, Kebangsaan dan Nahdlatul Wathan†Perspektif Historis dari Nahdlatul Wathan untuk Indonesia. NUR EL-ISLAM: Jurnal Pendidikan Dan Sosial Keagamaan, 6(2), 1-13.

Wandi, W., Musthofa, M. A., & Yatima, K. (2019). MENELAAH KEMBALI GAGASAN PEMIKIRAN DAN PERJUANGAN AHMAD SYAFII MAARIF JALAN TENGAH KEBERAGAMAN. KERATON: Journal of History Education and Culture, 1(2).

Yakup, M., Sujarwo, & Fahriyah. (2022). Analisis Kelayakan Finansial Usahatani Cengkeh di Kecamatan Latambaga Kabupaten Kolaka Provinsi Sulawesi Tenggara. Jurnal Ekonomi Pertanian Dan Agribisnis, 7, 186–196.

Yanti, S., Abidin, Z., & Nisak, S. K. (2021). Implementasi Manajemen Bisnis Islami Dalam Meningkatkan Pendapatan (Studi Kasus Di Toko Baju Dewi Busana Kelurahan Sungai Lokan Kecamatan Sadu). Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(2), 199-211.

Yatima, K., Astika, Y. W., & Kadarsih, S. (2020). APPLYING PEER FEEDBACK ON STUDENTS’DESCRIPTIVE WRITING IN EFL CLASSROOM: A CLASSROOM ACTION RESEARCH AT ONE OF ISLAMIC SENIOR HIGH SCHOOL IN JAMBI. International Journal of Southeast Asia, 1(2).

Yulianti, D., Musthofa, M. A., & Yatima, K. (2021). Analisis Peran Pasar Tradisional Terhadap Peningkatan Ekonomi Masyarakat Desa Lagan Tengah Kecamatan Geragai. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(1), 65-76.

Yulianti, D., Musthofa, M. A., & Yatima, K. (2021). Analisis Peran Pasar Tradisional Terhadap Peningkatan Ekonomi Masyarakat Desa Lagan Tengah Kecamatan Geragai. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(1), 65-76.

Zuhdi, M. A., & Munip, A. (2023). Upaya Pengelolaan Ikan Asin Dalam Meningkatkan Pendapatan Nelayan. Zabags International Journal Of Engagement, 1(1), 22-27.

Published
2023-04-20
How to Cite
karima, diah, Musthofa, M., nurjali, nurjali, Arsyad, M. A., & Ronaldi, P. (2023). Analisis Pendapatan Dan Kelayakan Industri Tahu Di Kelurahan Rantau Indah Kec. Dendang. Jurnal Al Mujaddid Humaniora, 9(1), 53-66. Retrieved from https://e-jurnal.iims.ac.id/index.php/JALHu/article/view/150
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>